ArcGIS adalah paket perangkat lunak yang terdiri dari produk perangkat lunak sistem informasi geografis (SIG) yang diproduksi oleh Esri.
Arcgis memiliki banyak fungsi, mulai membuat, mengedit menampilkan, melakukan query dan analisis spasial hingga menghasilkan informasi spasial, baik dalam bentuk peta maupun dalam bentuk report dalam bentuk tabel (attribute) (MCRP, 2005).
Arcgis juga bisa terkoneksi dengan aplikasi autodesk Civil 3D. Jadi teman-teman yang bekerja sebagai perencana jalan, jembatan, irigasi, kami sangat merecomendasikan aplikasi Arcgis ini.
Bagi teman-teman yang sedang mencari aplikasi Arcgis 10.8 For Desktop, teman-teman bisa mendownload di bawah ini.
Platform yang didukung
Periksa kemampuan komputer Anda untuk menjalankan ArcGIS Desktop
Catatan:
"Microsoft .NET Framework 4.5.2 atau yang lebih baru harus diinstal sebelum menginstal ArcMap".
Tip:
ArcGIS Desktop memerlukan Microsoft Visual C ++ 2015–2019 Redistributable (x86) versi minimum 14.22.27821. Dapatkan file Microsoft Visual C ++ Redistributable untuk Visual Studio 2015–2019 dari situs Microsoft. Jika Microsoft Visual C ++ 2015–2019 Redistributable (x86) belum diinstal, menjalankan setup.exe akan menginstalnya sebelum setup.msi diluncurkan. Setup.msi tidak akan menginstal jika Microsoft Microsoft Visual C ++ 2015–2019 Redistributable (x86) belum diinstal.
Silahkan ikuti blog ini jika ingin mengetahui informasi updatenya.
Dan dukung channel kami WARUNG QINAYA dengan klik Subcreb dan share agar kami trus update video terbaru.
LINK DOWNLOAD 👇👇👇
ArcGIS 10.8 ↣↣↣ Via Gooogle Drive
password zip?
ردحذفwarungqinaya.blogspot.com
حذفإرسال تعليق